![]() |
Batalyon Infanteri 202 Tajimalela |
Kegiatan Persiapan Pelantikan Ekstrakurikuler (KPPE) merupakan kegiatan tahunan SMA Negeri 13 Bekasi, dimana para siswa kelas 10 akan berkemah dan melakukan serangkaian kegiatan, baik kegiatan yang diselerenggakan OSIS maupun ekstrakurikuler masing-masing.
KPPE kali ini diadakan pada tanggal 12-13 Oktober 2015 di Batalyon Infanteri 202 Tajimalela Bekasi.
![]() |
Api unggun yang dinyalakan oleh perwakilan dari setiap ekstrakurikuler |